SMP Tunas Bangsa Bintan

Laksanakan Pesantren Ramadhan, Siswa Ikuti Dengan Semangat

[Bintan] Ramadhan adalah salah satu bulan suci umat islam, yang mana semua umat islam diwajibkan untuk menjalankan puasa selama satu bulan penuh. Dengan menjalankan puasa, diharapkan umat islam menjadi pribadi yang baik secara lisan maupun perbuatan dan setidaknya bisa memberikan manfaat bagi masyarakat sekitar. Tujuan diadakan kegiatan ini ialah untuk menambah wawasan keislaman serta memahami […]